Jumat, Februari 14, 2025

Kancilayana

Rp95.000

Kancilayana
Naskah Pedalangan Wayang Kancil

  • Eddy Pursubaryanto
  • ISBN 978-623-422-017-9
  • 14.5 x 21 cm ; xvi + 305 hlm
  • Penerbit Garudhawaca
  • Juni 2022

Deskripsi

Buku ini berisi 4 naskah lakon pedalangan wayang kancil karya ki Eddy Pursubaryanto. Wayang Kancil adalah seni pertunjukan wayang kulit dengan kekhususan menceriterakan kisah-kisah fabel dengan tokoh utama si Kancil. Dalam buku ini disajikan 4 naskah versi bahasa Jawa dengan dilengkapi versi Bahasa Inggris. Juga disertakan artikel pendukung dalam bahasa Inggris oleh Irene Ritchie, seorang peneliti sastra Jawa dari Australia yang beberapa kali bekerjasama dengan ki Eddy Pursubaryanto baik dalam penelitian dan pementasan wayang kancil.